Books

  • INSPIRASI SEJARAH, SENI, DAN BUDAYA

    INSPIRASI SEJARAH, SENI, DAN BUDAYA

    Sejarah merupakan kejadian yang telah terjadi di masa lampau yang disusun berdasarkan peninggalan-peninggalan berbagai peristiwa. Peninggalan-peninggalan tersebut adalah sumber sejarah. Sejarah dapat juga diartikan sebagai cabang ilmu yang mengkaji secara sistematis keseluruhan perkembangan proses perubahan dan dinamika kehidupan masyarakat dengan segala aspek kehidupannya yang terjadi di masa lampau. Dengan mempelajari sejarah sesorang tidak akan mudah…

    Read More

  • NAVIGASI PENDIDIKAN JASMANI DAN OLAHRAGA MENUJU INDONESIA EMAS

    NAVIGASI PENDIDIKAN JASMANI DAN OLAHRAGA MENUJU INDONESIA EMAS

    Buku ini hadir sebagai refleksi dan panduan dalam mengoptimalkan peran pendidikan jasmani dan olahraga untuk menciptakan generasi unggul yang dapat membawa Indonesia menuju cita-cita “Indonesia Emas.” Sebagai negara dengan potensi sumber daya manusia yang sangat besar, pendidikan jasmani dan olahraga memiliki peran vital dalam membentuk karakter, meningkatkan kesehatan, serta mengasah keterampilan fisik yang dapat mendukung…

    Read More

  • OLAHRAGA DAN PENDIDIKAN JASMANI MENGGAPAI INDONESIA EMAS

    OLAHRAGA DAN PENDIDIKAN JASMANI MENGGAPAI INDONESIA EMAS

    Perkembangan dunia olahraga dan pendidikan jasmani dari waktu ke waktu mengalami perubahan yang sangat pesat seiring dengan visi Indonesia Emas. Peningkatan kesadaran masyarakat akan pentingnya aktivitas fisik serta kemajuan dalam bidang keolahragaan dan pendidikan jasmani telah nyata meningkat sebagai fondasi menuju masa keemasan bangsa. Meskipun demikian, belum semua lapisan masyarakat memahami pentingnya berolahraga dan berpartisipasi…

    Read More

  • PEKAN OLAHRAGA NASIONAL DAN PEKAN PARALIMPIK NASIONAL 2024

    PEKAN OLAHRAGA NASIONAL DAN PEKAN PARALIMPIK NASIONAL 2024

    Pekan Olahraga Nasional (PON) dan Pekan Paralimpiak Nasional (Peparnas) merupakan ajang olahraga terbesar di Indonesia yang menjadi simbol persatuan, sportivitas, dan semangat kebangsaan. Melalui pelaksanaan PON dan Peparnas 2024, kita tidak hanya merayakan prestasi olahraga, tetapi juga menegaskan nilai inklusivitas, keberagaman, dan kesetaraan bagi seluruh anak bangsa, tanpa memandang perbedaan fisik atau latar belakang. Buku…

    Read More

  • HARMONI ILMU KEOLAHRAGAAN MENUJU INDONESIA EMAS

    HARMONI ILMU KEOLAHRAGAAN MENUJU INDONESIA EMAS

    Buku ini membahas tentang peran ilmu keolahragaan dalam meningkatkan prestasi olahraga nasional dan pendekatan apa yang digunakan dalam mewujudkan harapan-harapan tersebut melalui analisis performa dan tinjauan pedagogik ilmu keolahragaan.Ilmu keolahragaan adalah pengetahuan sistematis dan terstruktur tentang fenomena olahraga yang dibangun melalui proses penelitian ilmiah yang mencangkup studi ontologis, epistemologis dan aksiologis. Ilmu ini berperan dalam…

    Read More

  • EDUKASI DUNIA KESEHATAN DALAM MENYAMBUTINDONESIA EMAS

    EDUKASI DUNIA KESEHATAN DALAM MENYAMBUTINDONESIA EMAS

    Perkembangan dunia kesehatan dari waktu ke waktu mengalami perubahan yang sangat pesat seiring dengan visi Indonesia Emas. Peningkatan kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan serta kemajuan dalam bidang medis dan preventif telah nyata meningkat sebagai fondasi menuju masa keemasan bangsa. Meskipun demikian, belum semua lapisan masyarakat memahami pentingnya menjaga kesehatan dan mengakses layanan kesehatan yang tersedia.…

    Read More

  • LANDASAN PEMBELAJARAN AGAMA DAN PEMIKIRAN ISLAM

    LANDASAN PEMBELAJARAN AGAMA DAN PEMIKIRAN ISLAM

    Buku ini hadir sebagai sebuah upaya untuk memberikan pemahaman yang lebih dalam mengenai landasan pembelajaran agama dan pemikiran Islam. Di tengah perkembangan zaman yang semakin kompleks, pemahaman yang mendalam terhadap ajaran Islam menjadi kunci untuk menjaga integritas keimanan dan keharmonisan dalam kehidupan sosial. Pembelajaran agama yang berlandaskan pada nilai-nilai hakiki dalam Islam, baik dari segi…

    Read More

  • ARAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MENYONGSONG INDONESIA EMAS

    ARAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MENYONGSONG INDONESIA EMAS

    Pendidikan agama Islam adalah usaha berupa bimbingan dan asuhan terhadap anak didik agar kelak setelah selesai pendidikannya dapat memahami dan mengamalkan ajaran agama Islam serta menjadikannya sebagai pandangan hidup (way of live). Pendidikan Agama Islam adalah pendidikan yang dilaksanakan berdasar ajaran Islam Pendidikan Akhlak dalam dimensi spiritual tujuan Pendidikan Agama Islam. Akhlak yang mencakup iman,…

    Read More

  • HARMONI IMAN DAN ILMUDALAMPENDIDIKAN AGAMA ISLAM

    HARMONI IMAN DAN ILMUDALAMPENDIDIKAN AGAMA ISLAM

    Buku ini memuat berbagai tulisan yang menggambarkan sinergi antara iman dan ilmu sebagai dua pilar utama dalam pembentukan insan kamil. Tulisan-tulisan dalam buku ini berasal dari berbagai perspektif dan pengalaman praktis, sehingga diharapkan mampu memberikan wawasan yang kaya dan mendalam bagi para pembaca.Dalam dunia yang terus berkembang pesat, tantangan dalam menyelaraskan nilai-nilai keimanan dengan kemajuan…

    Read More

  • SOCIAL SCIENCE DALAM MENATAP INDONESIA EMAS

    SOCIAL SCIENCE DALAM MENATAP INDONESIA EMAS

    Buku ini membahas tentang dinamika, teori, dan praktik pembelajaran sosial science untuk mempersiapkan generasi yang cakap dan tanggap terhadap sosial, budaya dan kemasyarakatan dalam menggapai Indonesia emas. Dinamika pembelajaran IPS merupakan proses pembelajaran yang menggunakan dinamika masyarakat sebagai sumber belajar yang dapat membantu meningkatkan pemahaman, keterlibatan, dan keterampilan sosial. Pendekatan ini juga dapat membantu pembelajar…

    Read More